Minggu, 20 Mei 2012

Andriawan Sumarli

Andriawan Sumarli,
mungkin hanya sebuah nama..
Tapi bagiku, nama itu bermakna,
bermakna atas pemiliknya, berharga atas jiwanya.
Jiwanya yang sangat berarti bagiku,
raganya yang sangat berharga ku miliki.
Jauh di relung hatiku nama itu sudah terukir,
ya, Andriawan Sumarli, kekasihku..
Dia adalah penyemangat hidupku,
separuh dari jiwaku,
pelangi hidupku,
memberikan berjuta-juta warna di setiap hariku,
Dia adalah musik dikehidupanku,
menciptakan nada-nada indah di syair hidupku.
Indah mencintainya dan benar-benar indah dicintai olehnya,
bahkan ini semua lebih dari sekedar indah.
i will always love you..



Tidak ada komentar:

Posting Komentar